Analisis Penerapan Model Discovery pada Materi Fisika dalam Peningkatan Hasil Belajar Siswa Tahun 2020-2022

Authors

  • Emi Juliani Harahap Universitas Malikussaleh
  • Nurul Fadieny Universitas Malikussaleh
  • Safriana Safriana Universitas Malikussaleh

DOI:

https://doi.org/10.52434/jpif.v3i2.2810

Keywords:

Berpikir kreatif, Discovery Learning, Hasil Belajar

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mempelajari penggunaan model pembelajaran discovery dalam materi medan magnet dan dampaknya terhadap peningkatan kemampuan berpikir kreatif siswa di salah satu Madrasah Aliah swasta di Kecamatan Dewantara. Desain Penelitian ini adalah jenis penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Penelitian ini dilakukan melalui kajian literatur terhadap artikel-artikel yang berkaitan dengan model pembelajaran discovery. Data yang digunakan diperoleh dari jurnal-jurnal ilmiah yang memuat penerapan discovery learning tahun 2020 sampai dengan tahun 2022. Berdasarkan hasil analisis data dapat ditetapkan bahwa penerapan model pembelajaran discovery dapat meningkatkan hasil belajar dan keterampilan berpikir kreatif siswa.

Author Biography

Emi Juliani Harahap, Universitas Malikussaleh

Mahasiswa

References

Anjari, T. Y. (2020). Pengembangan Model Pembelajaran Discovery Learning Berbasis Lingkungan Untuk Menstimulasi Creative Thinking Anak Usia 5-6 Tahun (Doctoral dissertation, Tesis. Universitas Negeri Yogyakarta. Yogyakarta).

Dehong, R., Kaleka, M. B. U., & Rahmawati, A. S. (2020). Analisis Langkah-Langkah Penerapan Model Discovery Learning Dalam Pembelajaran Fisika. EduFisika, 5(02), 131–139. https://doi.org/10.22437/edufisika.v5i02.10533

Dani, R., Latifah, N.A. and Putri, S.A. (2019) ‘Penerapan Pembelajaran Berbasis Discovery Learning Melalui Metode Talking Stick Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Gerak Lurus’, EduFisika, 4(02), pp. 24–30. Available at: https://doi.org/10.22437/edufisika.v4i02.6058.

Dewantari, J., Rusnayati, H., & Suwarma, I. R. (2023, August). Pengaruh Model Pembelajaran Modified Free Inquiry Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Pembelajaran Fisika. In SNPF (Seminar Nasional Pendidikan Fisika).

Fazriatun, F., Susilawati, S., Taufik, M., & Sutrio, S. (2023). Validitas Perangkat Pembelajaran Model Discovery Learning Berbantuan Video untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Momentum dan Impuls. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 8(1), 376-383.

Hidayat, R., Hakim, L. and Lia, L. (2019) ‘Pengaruh Model Guided Discovery Learning Berbantuan Media Simulasi PhET Terhadap Pemahaman Konsep Fisika Siswa’, Berkala Ilmiah Pendidikan Fisika, 7(2), p. 97. Available at: https://doi.org/10.20527/bipf.v7i2.5900.

Maulidina, S. and Bhakti, Y.B. (2020) ‘Pengaruh Media Pembelajaran Online Dalam Pemahaman Dan Minat Belajar Siswa Pada Konsep Pelajaran Fisika’, ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika, 6(2), p. 248. Available at: https://doi.org/10.31764/orbita.v6i2.2592.

Napitupulu, D. S. (2019). Proses pembelajaran melalui interaksi edukatif dalam pendidikan Islam. Tazkiya: Jurnal Pendidikan Islam, 8(1).

Nurfadilah, S., & Siswanto, J. (2020). Analisis kemampuan berpikir kreatif pada konsep polimer dengan pendekatan STEAM bermuatan ESD Siswa SMA Negeri 1 Bantarbolang. Media Penelitian Pendidikan: Jurnal Penelitian dalam Bidang Pendidikan dan Pengajaran, 14(1), 45-51.

Nurfadillah, N., Cahyana, W., & Dian Pramana Putra. (2022). Penerapan Model Discovery Learning Berbantuan Media Flipbooks dalam Pembelajaran Fisika untuk Melatih Keterampilan Metakognitif Siswa SMAN 10 Gowa. Jurnal Pendidikan Mipa, 12(1), 29–34. https://doi.org/10.37630/jpm.v12i1.534

Putri, N. M. (2022). Penerapan Metode Scaffolding untuk Meningkatkan Kemampuan Operasi Aljabar Siswa SMP. Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat, 2(2), 222-230.

Rijaluddin, M., & Susanti, D. (2022). Pengembangan E-Modul Berbasis Discovery Learning materi Gerak Parabola kelas X. In PROSIDING SEMINAR NASIONAL FISIKA (E-JOURNAL) (Vol. 10). Sarifah, F., &

Nurita, T. (2023). Implementasi model pembelajaran inkuiri terbimbing untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis dan kolaborasi siswa. PENSA: E-Jurnal Pendidikan Sains, 11(1), 22-31.

Septianti, R. P., Pelani, R. R., Pakosmawati, R., & Irvani, A. I. Analisis Attention Relevance Confidence Satisfaction (Arcs) Fisika Siswa SMA. INPAFI (Inovasi Pembelajaran Fisika), 11(01).

Syahdah, V. S., Irvani, A. I., Diri, P., & Fisika, S. (2023). Kesulitan menanamkan jiwa percaya diri terhadap kemampuan mengerjakan soal fisika. 163–171.

Wahyuni, S., Nasar, A., & Kaleka, M. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Discovery Learning Terhadap Hasil Belajar Fisika Siswa. EduFisika: Jurnal Pendidikan Fisika, 5(02), 112-117.

Warliani, R., Irvani, A. I., & Khoiril, A. (2023). Analisis Modul Ajar Fisika berbasis Kearifan Lokal pada Platform Merdeka Mengajar. Jurnal Ilmu Fisika dan Pembelajarannya (JIFP), 7(2), 7-13.

Published

2023-12-31