Pengembangan Perangkat Pembelajaran Fisika Model Project Based Learning untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Sains Peserta Didik

Ima Puspita Rukmi, Riki Perdana

Abstrak


Keterampilan proses sains pada pembelajaran fisika masih rendah. Hal ini dikarenakan kurang optimalnya peran peserta didik dalam proses pembelajaran. Model PjBL menjadi salah satu upaya untuk meningkatkan keterampilan proses sains peserta didik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan dari perangkat pembelajaran model PjBL yang dikembangkan untuk meningkatkan keterampilan proses sains pada materi alat – alat optik. Metode penelitian yang digunakan adalah R&D dengan jenis 4-D yang dimodifikasi menjadi 3-D. Tahapan pengembangan perangkat pembelajaran dimulai dari define, design, dan develop. Instrumen penelitian berupa lembar validasi yang dinilai oleh 1 dosen ahli dan 3 mahasiswa/i calon guru fisika. Hasil penelitian menunjukkan bahwa skor rata – rata perangkat pembelajaran yang dikembangkan diatas 81% dengan tingkat kelayakan sangat layak digunakan dengan revisi. Dengan demikian, perangkat pembelajaran ini sudah sangat layak digunakan untuk meningkatkan keterampilan proses sains peserta didik.

Kata Kunci


Alat – Alat Optik; Keterampilan Proses Sains; Perangkat Pembelajaran; Project Based Learning

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Abungu, H. E., Okere, M. I. O., & Wachanga, S. W. (2014). The Effect of Science Process Skills Teaching Approach on Secondary School Students’ Achievement in Chemistry in Nyando District, Kenya. Journal of Educational and Social Research, 4(6), 359–372. https://doi.org/10.5901/jesr.2014.v4n6p359

Astutik, F. I., Nur, M., & Prastowo, T. (2019). Perangkat Pembelajaran Fisika Model Project Based Learning (PjBL) untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Sains SMA. Fikrotuna: Jurnal Pendidikan Dan Manajemen Islam, 10(02), 1338–1347. https://doi.org/10.32806/jf.v10i02.3791

Bangun, T. A. (2017). Analisis Kesesuaian Antara Komponen RPP Bahasa Indonesia Kelas VII di SMP Negeri 14 Langsa Dan Kurikulum 2013. Jurnal Edukasi Kultura : Jurnal Bahasa, Sastra Dan Budaya, 4(1), 1–20. https://doi.org/10.24114/kultura.v1i1.11697

Djemari, M. (2012). Pengukuran penilaian dan evaluasi pendidikan. Nuha Medika.

Ergül, N. R., & Kargın, E. K. (2014). The Effect of Project Based Learning on Students’ Science Success. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 136, 537–541. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2014.05.371

Jatmika, S., Lestari, S., Rahmatullah, R., Pujianto, P., & Dwandaru, W. S. B. (2020). Integrasi Project Based Learning dalam Science Technology Engineering and Mathematics untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Sains dalam Pembelajaran Fisika. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Keilmuan (JPFK), 6(2), 107. https://doi.org/10.25273/jpfk.v6i2.8688

Kholifah, N. (2019). Pendekatan Ilmiah (Scientific Approach) dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kurikulum 2013: Studi Analisis Berdasarkan Paradigma Positivistik. CENDEKIA : Jurnal Studi Keislaman, 5(1), 1–22. https://doi.org/10.37348/cendekia.v5i1.70

Khusna, N., Yamtinah, S., & Ashadi, A. (2016). Pengembangan Subject Spesific Pedagogy (SSP) IPA Terpadu Kelas VIII SMP di Surakarta Berbasis Model Inkuiri Terbimbing untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Sains (KPS) pada Tema Mata sebagai Alat Optik Tahun Pelajaran 2015/2016. Jurnal Pendidikan Kimia, 5(3), 59–67. https://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/kimia/article/view/8679%0Ahttps://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/kimia/article/download/8679/6573

Kusumaningrum, S., & Djukri, D. (2016). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Model Project Based Learning ( PjBL ) untuk Meningkatkan Keterampilan Proses sains dan Kreativitas. Jurnal Inovasi Pendidikan IPA, 2(2), 241–251.

Nopiansyah, A. N., Winarni, E. W., & Koto, I. (2022). Pengembangan LKPD Berbasis Science, Technology, Engineering, Arts and Mathematics (STEAM) Kelas VI dalam Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA). Jurnal Kajian Pendidikan Dasar (Kapedas), 1(2), 86–97. https://doi.org/10.33369/kapedas.v1i2.23297

Permana, M. S., Feranie, S., & Karim, S. (2019). Pengaruh Penggunaan Lembar Kerja Kreatif dan Kritis Ilmiah (Lk3I) pada Project Based Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Kognitif Siswa SMA Kelas XI pada Topik Alat-Alat Optik. Prosiding Seminar Nasional Fisika (E-Journal), VIII, SNF2019-PE-79–86. https://doi.org/10.21009/03.snf2019.01.pe.10

Thiagarajan, S., Semmel, D. S., & Semmel, M. I. (1974). Instructional development for training teachers of exceptional children. Indiana University Bloomington.

Wahyuni, A. (2018). Efektivitas Model Project Based Learning melalui Pembuatan Alat - Alat Optik Sederhana Terhadap Keterampilan Proses Sains Peserta Didik Kelas VIII SMP Negeri 1 Galesong Selatan. UIN Alauddin Makassar.

Yulianto, A., Fatchan, A., Asnita, I., & K. (2017). Penerapan Model Project Based Learning Berbasis Lesson Study untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 2(3), 448–453.

Yuliati, Y. (2016). Peningkatan Keterampilan Proses Sains Siswa Sekolah Dasar melalui Model Pembelajaran Berbasis Masalah. Jurnal Cakrawala Pendas, 2(2), 71–83. https://www.google.com/url?sa=t&source=web&rct=j&url=http://jurnal.unma.ac.id/index.php/CP/article/view/335&ved=2ahUKEwi5o7r--MbnAhWEbSsKHVT-Cz8QFjABegQICBAC&usg=AOvVaw0GEmosz506OalvjG2rEo60

Yuniati, D. (2017). Analisis Keterampilan Proses Sains Siswa terhadap Model Project Based Learning pada Materi Koloid [Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah]. https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/bitstream/123456789/35749/1/DEWI YUNIATI-FITK




DOI: http://dx.doi.org/10.52434/jpif.v3i1.2376

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


>>>Lihat Artikel lebih banyak<<<

SUB MENU

         

 

Download Journal Template

Bahasa Indonesia:


English:

 

Klik untuk menghubungi tim redaksi melalui WhatsApp


PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKA, FPIK, UNIVERSITAS GARUT 

Jl. Raya Samarang No. 52A, Garut, Jawa Barat, 44151

(0262) 236395

 
Indexed by:
         
 
Supported by:
 
RJI Main logo
 
Tools:


ISSN/E-ISSN:

     

Lisensi Creative Commons

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.