Analisis Faktor Corporate Reputation pada Tempat Wisata

Rohimat Nurhasan, Lili Adi Wibowo

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor reputasi destinasi wisata di TWA Gunung Papandayan Garut. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dan analisis faktor konfirmatori. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah studi kepustakaan dan studi lapangan. Pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik probability sampling yaitu dengan teknik simple random sampling dengan jumlah sampel 96 responden. Pengujian alat ukur data menggunakan uji validitas dan uji reliabilitas dengan SPSS versi 23. Faktor reputasi destinasi wisata di TWA Gunung Papandayan Garut dari 20 faktor yang diteliti dengan proses reduksi hanya dapat terbentuk delapan faktor. Faktor yang paling dominan terhadap reputasi suatu destinasi wisata di TWA Gunung Papandayan Garut yang memiliki nilai korelasi hanya dua komponen yang terbentuk dengan benar yaitu faktor reputasi yang paling dominan di TWA Gunung Papandayan yang memiliki nilai korelasi hanya dua komponen yang terbentuk dengan benar, yaitu komponen 1 atau indikator Stand Behind produk/jasa (Produk dan jasa sesuai identitas destinasi wisata) dan komponen 2 atau penawaran produk/jasa berkualitas tinggi (Destinasi wisata menawarkan produk dan layanan berkualitas tinggi). Penyedia jasa TWA gunung Papandayan Garut harus dapat memperhatikan faktor reputasi destinasi wisata agar mampu bertahan dan semakin dipercaya oleh stakeholders khususnya pengunjung dan dapat bertahan untuk berkembang dalam persaingan bisnis yang semakin ketat.




DOI: http://dx.doi.org/10.52434/jwe.v19i2.897

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Faculty of Economics, Garut University

Samarang Street. Number. 52.A Tarogong kaler - Garut West Java 44151

(0262) 544-218

(0262) 231-013

Email : jwe@fekon.uniga.ac.id

Email : fekon@uniga.ac.id

Hotline Jurnal Fakultas Ekonomi : 0821-1770-5966

Lisensi Creative Commons
Jurnal Wacana Ekonomi is an Online Journal of the Faculty of Economics: Scientific Creations and published Research Results Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.

Download Template :

Visitors :

View My Stats

EISSN/PISSN:

Indexed by:

            

Supported by:

   

Tools :

 

Collaboration :

                

Copyright ©journal.uniga.ac.id 2015